Sukuh Cetho dan Tawa Batu Pada Surga
Oleh M. Wildan* 1. Ada batu-batu bertumpuk di lereng barat Gunung Lawu yang tertawa kepada langit. Mereka bukan reruntuhan. Mereka adalah penghujat yang tenang. Candi Sukuh tidak meminta disembah. Ia tidak mendongak ke surga, tidak pula merunduk ke neraka. Ia berdiri terpotong, ganjil, cabul bagi mata yang terbiasa pada sopan santun moral. Di ambangnya: phallus dan […]