Dari Buku Seniman ke Buku Seni
Oleh Syakieb Sungkar Seorang seniman biasanya mempunyai sebuah buku yang berisi kumpulan corat-coret, sketsa, komentar-komentar atas drawing yang dibuatnya sendiri, sebuah design yang akan dieksekusi dalam bentuk lain. Seringkali, karena hasratnya untuk menggambar atau melukis, ia membuat karya di atas kertas apa saja yang dekat dengan dirinya. Kita dapat melihat sketsa-sketsa Hendra Gunawan yang menjurus […]