Pos

Bens Leo dan Aktuil (Rekam Jejak Jurnalisme Musik)

Penulis: Bens Leo 17, 5 x 23, 5 cm l 230 halaman l HVS 80 gr l Full color Soft cover l Doff ISBN: 978-602-462-676-1 Penerbit: MNC Publishing, Malang bekerjasama dengan Museum Musik Indonesia   Buku ini ibaratnya merupakan kumpulan naskah-naskah daun lontar yang berserakan dalam sejarah musik di Indonesia. Hengki Herwanto – Ketua Museum […]

Tahanan Politik Pulau Buru (1969 – 1979)

Buku Tahanan Politik Pulau Buru (1969 – 1979) Penulis: I.G. Krisnadi Pengantar: Hersri Setiawan Penyunting: E. Dwi Arya Wisesa Penerbit: LP3ES, April 2001, Cetakan 1 Tebal: xlvii + 250 halaman [Buku ini semula merupakan tesis pada Program Studi Ilmu Sejarah, Program Pascasarjana Universitas Indonesia] Kondisi: Stok lama; ada bercak kecoklatan di halaman-halaman buku; pada salah […]

Sastra Jawa Dilirik Sebelah Mata

Oleh Aming Aminoedhin Judul buku : Ajisaka Angejawa                          Kumpulan Geguritan Penulis: Widodo Basuki Kata Penganta: Dr. M. Shoim Anwar, M.Pd. Sampul buku: Lukisan Ajisaka, karya Widodo Basuki Penerbit: TanKali, Sidoarjo Cetakan: I, Maret 2020 Tebal: xxix+66 halaman ISBN: 978-623-7451-25-9   Sorotan atau tulisan […]

Metamorfosis dari Puisi

Oleh Alexander Robert Nainggolan  Judul Buku : Sajak Ulat Bulu (puisi) Penulis : Suyadi San Penerbit : Kosa Kata Kita, Jakarta Tahun : Oktober 2020 Tebal : xx + 438 halaman Barangkali menulis puisi adalah proses pengalihan bentuk. Sebuah metamorphosis. Ketika kata-kata membentuk susunan, gaya ucap, pondasi yang baru—meninggalkan aura dengung yang panjang. Puisi dengan […]

Menolak Wabah (Suara-Suara Dari Manuskrip, Relief, Khazanah Rempah dan Ritual Nusantara)

Semenjak pandemi berlangsung pembicaraan tentang wabah dari berbagai sudut tak henti-hentinya dilakukan. Banyak buku dan artikel telah diterbitkan untuk mengulas wabah. Baik wabah yang kini terjadi maupun wabah-wabah yang sebelumnya pernah terjadi. Namun jarang sekali terdapat buku yang menghimpun ulasan-ulasan tentang bagaimana khazanah tradisional nusantara menyikapi berbagai penyakit atau wabah menular yang pernah terjadi di […]

Kebertuhanan Dalam Kebudayaan Nusantara

Buku Kumpulan tulisan para peserta terpilih dari program Call For Papers  dalam pelaksanaan The 8th Borobudur Writers and Cultural Festival 2019 dengan tema Tuhan & Alam. Sebanyak 80an abstrak telah terpilih dari program Call For Papers 2019 ini. 10 penulis telah mendapatkan kesempatan untuk mempresentasikan tulisannya pada program Bursa Ide di BWCF 2019 lalu. Kemudian […]

Tuhan & Alam: Membaca Ulang Gagasan Pantheisme dan Tantrayana di Nusantara

Buku kumpulan makalah Borobudur Writers and Cultural Festival 2019. Pemakalah: Dr. Andrea Acri, Prof. Dr. Peter Carey, Prof. Dr. Wilem Van Der Molen, Prof.Dr. Abdul Kadir Riyadi, Dr. Maharsi, Tommy Christomy, Ph.D, Dr. Jajang A. Rohmana, Drs. Ida Suamba,MA., Ph.D, Eri Soedewo, M.Hum, Dr. Lydia Kieven, Hadi Sidomulyo, Dr. I Made Suastika, Dr. Titi Surti […]

Membaca Tagore, Raffles, dan Pelawat Nusantara Lain

(Sebuah Bunga Rampai Tulisan) Buku kumpulan makalah Borobudur Writers and Cultural Festival 2018. Pemakalah: Dr. Hudaya Kandahjaya, Nurni W. Wuryandari, Ph.D., Dr. Tan Ta Sen & Prof. Dr. Wan Ming, Shinta Lee – Jimmy Chen – Erina Tan, Bambang Budi Utomo, Iskandar P. Nugraha, Prof. Dr. Henri Chambert-Loir, Dr. Widyo Nugrahanto, Biksu Bhandra Ruci, Dr. […]

Antologi Puisi BWCF: Malam Akshobya

Buku kumpulan puisi dari penyair-penyair yang tampil pada Borobudur Writers and Cultural Festival 2018, yaitu: Zahid M Nasser dari Malaysia, pernah kuliah di Universitas Al Azhar, Kairo. Ia sering menerjemahkan sajak-sajak penyair Suriah Nizar Qabbani  dan puisi-puisi penyair Palestina Mahmoud Darwish. Arif Bagus Prasetyo, memulai karir kepenyairannya  di Surabaya. Dan kemudian menetap di Bali. Ia […]

Gandawyuha Kawedhar

Buku kumpulan makalah Borobudur Writers and Cultural Festival 2017. Tentang Religiusitas Agama-Agama Nusantara   Pemakalah: Prof. Dr. Noerhadi Magetsari, Salim Lee, Prof. Dr. Agus Aris Munandar, Romo J. Sudrijanta S.J, Sudarto, Mikael Keraf, Hadi Utomo, Gunarti, Laura Romano, Dr. Teddy Kholiluddin, Dewi Kanti, Charles Beraf. Buku ini mengambil tema utama keberagaman dalam hal berkeyakinan. Tidak bisa dipungkiri, bahwasanya Indonesia ini sejak dulu kala […]