Pos

Goenawan Mohamad, Potret, Haruki Murakami

Oleh Wahyudin Dua bulan sebelum mulai menulis catatan kuratorial pameran tunggal Goenawan Mohamad, Potret (OHD Museum, Magelang, 23 Oktober 2021-28 Februari 2022), saya membaca rampung dua jilid novel Haruki Murakami. Jilid pertama berjudul Membunuh Commendatore: Idea yang Menjelma setebal v + 510 halaman. Jilid kedua setebal v + 536 halaman berjudul Membunuh Commendatore: Metafora yang […]

Entropi, Karya Seni & Keberagaman Hayati

Oleh Zaizafun Alya Gunara Hari Bumi diperingati setiap 22 April sejak 1970. Hari ini adalah salah satu hari terbesar yang mengkampanyekan mengenai keberlangsungan, kesehatan, dan keseimbangan biodiversitas lingkungan di bumi. Termasuk menjadi penanda aksi yang menentang kehancuran ekosistem yang terus-menerus terjadi. Tujuan lainnya untuk menumbuhkan kesadaran atas fenomena kepunahan flora-fauna dunia yang semakin cepat. Ada […]