Tubuh Tradisi yang Terperi dan Krisis Epistemologi Kultural Kita
Oleh Purnawan Andra Cerita Panji sering dirayakan sebagai salah satu karya sastra klasik paling penting dari Jawa. Ia dihidupkan ulang dalam berbagai bentuk: pementasan wayang, tari topeng, hingga festival budaya lintas negara. Bahkan UNESCO mengakui naskah-naskahnya sebagai bagian dari Memory of the World. Namun, di balik selebrasi itu, kita kerap lupa bahwa kisah Panji bukan hanya […]